ANALISIS GAYA BAHASA DALAM SLOGAN IKLAN MINUMAN DI TELEVISI

 ANALISIS GAYA BAHASA DALAM SLOGAN IKLAN MINUMAN DI TELEVISI

buzz marketing, guerilla marketing, integrated marketing, integrated marketing communications, marketing, marketing mix, marketing news, niche marketing, sports marketing, word of mouth marketing
 ANALISIS GAYA BAHASA DALAM SLOGAN IKLAN MINUMAN DI TELEVISI

slogan iklan minuman dan gambar - Lazfihma, (2014) ANALISIS GAYA BAHASA DALAM SLOGAN IKLAN MINUMAN DI TELEVISI. S1 thesis, Universitas Negeri Yogyakarta.


Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan gaya bahasa yang digunakan dalam slogan iklan minuman teh dan kopi di televisi, dan makna yang terkandung dalam slogan iklan. Subjek penelitian adalah slogan iklan minuman teh dan kopi yang ditayangkan pada saluran televisi swasta yakni RCTI, SCTV, INDOSIAR, ANTV, MNC TV, TRANS TV, dan GLOBAL TV edisi tahun 2011-2013. Objek penelitian adalah gaya bahasa yang terdapat pada slogan iklan minuman teh dan kopi edisi tahun 2011-2013. Data diperoleh dari slogan iklan produk minuman teh dan kopi di televisi yang berupa frasa, kalimat dan gambar iklan produk minuman. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Metode kualitatif adalah penelitian yang menghasilkan data deskriptif, yaitu dari yang berupa kata-kata tertulis / lisan dari orang-orang atau perilaku yang diamati. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik pengamatan dan teknik catat. Instrumen penelitian adalah human instrumen. Uji reliabilitas menggunakan intrarater dan interrater. Data dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat (1) sepuluh kategori gaya bahasa yang terdiri dari 3 gaya bahasa metafora, 18 gaya bahasa hiperbola, 4 gaya bahasa personifikasi, 3 gaya bahasa aliterasi, 4 gaya bahasa asonansi, 8 gaya bahasa repetisi, 6 gaya bahasa pertanyaan retoris, 2 gaya bahasa sinekdoke, 2 gaya bahasa elipsis, dan 2 makna denotatif (2) makna yang terkandung dalam slogan iklan minuman teh dan kopi di televisi.
Item Type:     Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords:     gaya bahasa, slogan
Subjects:     Bahasa dan Sastra > Bahasa dan Sastra Indonesia
Divisions:     Fakultas Bahasa dan Seni > Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia > Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User:     Admin Pendidikan Bahasa Indonesia FBS
Date Deposited:     30 Apr 2015 07:05
Last Modified:     30 Apr 2015 07:05
URI:     http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/17939


Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang  slogan iklan minuman dan gambar

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Cara Mempromosikan Produk dengan Baik dan Teruji 

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.

buka contoh marketing : http://eprints.uny.ac.id/17939/

No comments:

Post a Comment