RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

buzz marketing, guerilla marketing, integrated marketing, integrated marketing communications, marketing, marketing mix, marketing news, niche marketing, sports marketing, word of mouth marketing
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


iklan pizza dalam bahasa inggris  - (RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 2.    Memahami   makna   dalam teks lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk  descriptive dan recount  untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    :2.2 Merespon makna yang terdapat dalam monolog pendek sederhana secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk descriptive dan recount
Jenis teks        : monologue (descriptive/recount)
Tema            : Narrating Past Event
Aspek/Skill        : Mendengarkan


Alokasi Waktu    : 8 x 40 menit ( 4x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menulis tanggal kelahiran orang-orang pada gambar berdasarkan rekaman
b.    Menulis bilangan ordinal dengan bilangan kardinalnya
c.    Menulis kegiatan seseorang berdasarkan keterangan waktu
d.    Memilih jawaban dari akhir suatu cerita
e.    Menentukan bentuk pelafalan akhiran –ed pada kata-kata yang diucapkan

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 46)
•    Gambar orang-orang dan rekaman tentang tanggal kelahiran orang-orang tersebut
b.    Grammar Practice (halaman 50 dan 51)
•    Penjelasan bilangan ordinal
•    Penjelasan tentang penanggalan
c.    Developing Skills (halaman 63)
•    Rekaman kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh Mrs. Britten
•    Rekaman akhir cerita dari ‘The Kidnappers’
d.    Pronunciation (halaman 80 dan 66)
•    Rekaman dan script kata-kata yang berakhiran –ed
•    Rekaman dan script kata-kata yang memuat bunyi [^] dan [a:]

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique
4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dua, ketiga dan keempat.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Warming-up activity: find five friends who were born in five different months. The fastest is the winner
•    Tanya jawab tentang hal-hal yang berhubungan dengan penculikan
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Mendengarkan penjelasan tentang bilangan ordinal dan penanggalan
    Mendengarkan rekaman tentang tanggal kelahiran orang-orang yang terlihat pada gambar
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Mengidentifikasi Informasi/makna yang terdapat dalam teks berbentuk descriptive dan recount
2.    Mengidentifikasi tujuan komunikatif dan langkah retorika teks deskriptif dan recount.      Tes lisan





Tes tulis    Pertanyaan lisan
    Answer the questions orally based on the text you listen to




Choose the best option based on the text you have listened to

a.    Instrumen:
Listen to the recording (listening 4a on page 64) and answer the questions.
1. Where were Nigel and Karen?
2. What did Mrs. Miller do with all messages she had?
3. What was the message about?
4. How many messages were there?
5. What was the last message contained?

b.    Pedoman Penilaian\
Setiap jawaban yang sempurna diberi skor 3
Jumlah skor maksimal keseluruhan    x 5 = 15   
Nilai maksimal = 10
Nilai Siswa = 

c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Jawaban benar dan tata bahasa tepat
Jawaban benar dan tata bahasa kurang tepat
Jawaban kurang tepat dan tata bahasa tidak benar
Tidak menjawab    3
2
1
0


Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................




( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................










RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 3. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal lisan pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 3.1 Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi, menolak jasa, meminta, memberi, menolak barang, mengakui, mengingkari fakta, dan meminta dan memberi pendapat
Jenis teks        : transactional/interpersonal
Tema            : Home Life
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Tanya jawab menggunakan why dan because
b.    Tanya jawab tentang pekerjaan seseorang
c.    Tanya jawab tentang makanan dan minuman yang disukai
d.    Memberikan tanggapan atas suatu pernyataan dengan menggunakan so dan neither
e.    Tanya jawab tentang keberadaan suatu benda
f.    Bermain peran dalam dialog
g.    Mengungkapkan saran-saran atas pernyataan yang ada

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    ateri Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 3, 4, 5, 6, 29, 15)
•    Percakapan-percakapan yang memuat ungkapan-ungkapan:
A: Why is the meeting at four?
B: Because it’s Friday
    A: What does Ms. Jones do?
    B: She’s a coach

    A: What sport do you like best?
    B: I like football
    A: So do I /I don’t mind.

    A: What’s there under the desk?
    B: There are some books.

    A: Is there any lettuce?
    B: Yes, there is.

    A: Wash vegetable before eating them.
    B: Yes. And don’t touch food with dirty hands

b.    Grammar Practice (halaman 8 dan 9)
•    Penjelasan dan latihan soal (so dan neither)
c.    Developing Skills (halaman 24)
•    Penjelasan kegiatan
•    Percakapan yang memuat ungkapan:
A: What is Mrs. Greenfield doing?
B: She’s …….

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dan dua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Warming-up activity: find five friends who were born in five different months. The fastest is the winner
•    Tanya jawab tentang hal-hal yang berhubungan makanan, minuman dan olahraga yang disukai
•    Menyebutkan benda-benda yang terdapat dalam ruang kelas
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    penjelasan tentang makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi, menolak jasa, meminta, memberi, menolak barang, mengakui, mengingkari fakta, dan meminta dan memberi pendapat
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan
C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi, menolak jasa
2.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi, menolak barag
3.    Bertanya dan menjawab tentang mengakui, mengingkari fakta
4.    Bertanya dan menjawab memberi pendapat
    Unjuk kerja
    Uji Petik Berbicara
Bermain peran
    Create a dialogue based on the role cards and perform it in front of the class.


a.    Instrumen:
Make up a short dialogue with your partner based on each topic. Perform the dialogues in front of the class.
Topics:
1. sports
2. food and drinks
3. things in my room
4. drinking milk everyday
b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
Nilai maksimal masing-masing dialog 25   

c.    Rubrik Penilaian
    Dialogue 1    Dialogue 2    Dialogue 3    Dialogue 4
Pronunciation    5    5    5    5
Delivery     10    10    10    10
Performance     10    10    10    10

Standard of Pronunciation:                   
Excellent     10
Very good    9
Good    8
Average     7
Poor     ≤6








Standard of Delivery and Performance:
Excellent     5
Very good    4
Good    3
Average     2
Poor     1






Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 3.     Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal lisan pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 3.2     Memahami dan merespon percakapan transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar yang melibatkan tindak tutur: mengundang, menerima dan menolak ajakan, menyetujui/tidak menyetujui, memuji, dan memberi selamat
Jenis teks        : transactional/interpersonal
Tema            : Home Life
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu        :4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Mengungkapkan berbagai pertanyaan tentang penanggalan
b.    Merespon pertanyaan-pertanyaan yang berhubungan dengan penanggalan
c.    Menjawab pertanyaan-pertanyaan secara lisan berdasarkan informasi
d.    Bertanya jawab dengan kegiatan sehari-hari dengan pilihan keterangan waktu
e.    Menyatakan pendapat tentang keberadaan seseorang berdasarkan gambar

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 46, 47, 59)
•    Percakapan-percakapan yang memuat ungkapan-ungkapan:
A: When is Nigel’s birthday?
B: It’s in……

    A: How often do you get up late?
    B: I get up late once a week, on Sunday.

    A: Where do you think Mr. Miller is?
    B: He may be…….
    Developing Skills (halaman 55)
•    Rekaman percakapan telepon bersama Nigel

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique
4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dan dua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Bertanya kepada siswa lain tentang penanggalan
•    Menjawab pertanyaan-pertanyaan secara lisan berdasarkan informasi
Motivasi :
•    Merespon pertanyaan-pertanyaan yang berhubungan dengan penanggalan
•    Berdiskusi dengan teman sekelas tentang jawaban yang tepat
•    Bertanya jawab dengan kegiatan sehari-hari dengan pilihan keterangan waktu

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    penjelasan tentang Memahami dan merespon percakapan transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) sederhana
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Bertanya dan menjawab tentang mengundang, menerima, menolak ajakan
2.    Bertanya dan menjawab tentang menyetujui.tidak menyetujui
3.    Bertanya dan menjawab tentang memuji
4.    Bertanya dan menjawab tentang memberi selamat
    Unjuk kerja
    Uji Petik
berbicara
Bermain peran
    Create a dialogue based on the role cards and perform it in front of the class.

a.    Instrumen:
Make up telephone conversation with your friend talking about:
1.    the birthdate
2.    the daily activities
3.    where the family members are

b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100   

c.    Rubrik Penilaian
Element    Score
Pronunciation    50
Delivery     50

d.    Standard of Pronunciation and Delivery:                   
Excellent     41-50
Very good    31-40
Good    21-30
Average     11-20
Poor     ≤10



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 4. Mengungkapkan   makna dalam teks  lisan fungsional dan monolog pendek sederhana yang berbentuk descriptive dan recount untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 4.1 Mengungkapkan makna dalam bentuk teks lisan fungsional pendek  sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : teks lisan fungsional
Tema            : Home Life
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 2 x 40 menit

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Mendeskripsikan kembali hal-hal yang diketahui tentang suatu bacaan
b.    Mendeskripsikan suatu tempat
c.    Mengulang kata-kata yang memuat pelafalan –ing
d.    Mendeskripsikan cara penyajian the
e.    Menyanyikan lagu dengan pelafalan yang tepat sesuai dengan rekaman

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing Skills (halaman 10, 11, 12)
•    Bacaan Crystal Palace National Sports Center
•    Gambar dan Penjelasan How to Make Tea
b.    Unit self-test (halaman 13)
•     Record your voice: sebutkan apa saja yang kamu ketahui tentang Crystal Palace National Sports Center

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Bertanya kepada siswa lain tentang suatu bacaan
Motivasi :
•    Membaca kembali Crystal Palace National Sports Center
•    Menyebutkan informasi yang diingat tentang tepat tersebut

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    penjelasan tentang makna dalam bentuk teks lisan fungsional pendek  sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Mengungkapan secara lisan teks fungsional pendek berbentuk undangan.                                 
2.    Bertanya dan menjawab secara lisan berbagai informasi tentangteks fungsional pendek berbentuk undangan       Unjuk kerja


Tes lisan
    Uji petik berbicra


Pertanyaan lisan
    1. Invite your friend 
    to come to your     bithday party
    orally!

2. Ask and answer   orally based on     the invitation  card given.

a.    Instrumen:
Daftar petunjuk:
1.    make up a group of 3
2.    make the instructions of cooking some food
3.    find the aids to support your performance
4.    time allocation: ±5 mins

b.    Pedoman Penilaian
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
   
c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Pronunciation    25
Delivery     25
Performance     25
Supporting aids    25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Good    11-15
Average     6-10
Poor     ≤5



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 4. Mengungkapkan   makna dalam teks  lisan fungsional dan monolog pendek sederhana yang berbentuk descriptive dan recount untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 4.2 Mengungkapkan makna dalam monolog pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk descriptive dan recount
Jenis teks        : monolog descriptive/recount
Tema            : Narrating Past Events
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 6x 40 menit ( 3x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menyebutkan nama-nama bulan secara urut
b.    Menyebutkan nama-nama musim berdasarkan gambar yang tersedia
c.    Mendeskripsikan kegiatan-kegiatan yang  dilakukan kemarin

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 45 dan 69)
•    Daftar nama-nama bulan dan musim
•    Gambar yang berkaitan dengan musim
b.    Unit self-test (halaman 8)
•    Record your voice: rekaman kegiatan Mrs. Miller kemarin pagi
•     Record your voice: rekaman kegiatan apa saja yang kita lakukan kemarin

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dua dan ketiga.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Mengulang pengucapan nama-nama musim
•    Mengurutkan kegiatan-kegiatan yang tertera dalam daftar kegiatan berdasarkan urutan waktu
•    Menjawab pertanyaan dari guru
Motivasi :
•    Menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan nama-nama bulan
-    In what month is your birthday?
-    In what month id our independence day?
•    Menyebutkan musim-musim yang ada di negara ini

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    penjelasan tentang makna dalam monolog pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk descriptive dan recount
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan
d.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Bertanya dan menjawab berbagai infmasi secara lisan dalam teks pendek berbentuk :                                               
- descriptive
- recount
2.    Melakukan monolog pendek dalam bentuk 
- descriptive
- recount    Unjuk kerja



Unjuk kerja




Tes lisan    Uji petik berbicara, bertanya dan menjawab


Uji petik berbicara mendeskripsikan sesuatu

Uji petik berbicara, menceritakan kejadian    Ask and answer based on the following situation




Look at this thing and describe it.



1.    Think of an activity or event that happened to you yesterday and tell us about it.

a.    Instrumen:
Daftar petunjuk:
Say what you did on your last holiday (5 mins)

b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
   
c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Pronunciation    25
Delivery     25
Performance     25
Supporting aids    25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Good    11-15
Average     6-10
Poor     ≤5




Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 5. Memahami makna teks tulis fungsional  dan esei pendek sederhana  berbentuk descriptive dan recount  yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 5.1 Membaca nyaring bermakna teks tulis fungsional dan  esei berbentuk descriptive dan recount  pendek dan sederhana dengan ucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : lisan fungsional dan monolog descriptive/recount
Tema            : Home Life dan Narrating Past Events
Aspek/Skill        : Membaca
Alokasi Waktu    : 2 x 40 menit

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Membaca nyaring teks halaman website
b.    Membaca nyaring dengan intonasi yang tepat ‘What the British Eat’
c.    Membaca nyaring dengan intonasi yang tepat ‘What’s Mrs. Miller’s password’
d.    Membaca nyaring dengan intonasi yang tepat ‘The Kidnappers’
e.    Membaca kalimat sesuai dengan pelafalan –ing

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing Skills (halaman 11, 33, 53, 78)
•    Bacaan teks lisan fungsional: halaman website Crystal Palace National Sports Center
•    Bacaan deskriptif: ‘What the British Eat’, ‘What’s Mrs. Miller’s Password’, ‘The Kidnappers’
b.    Pronunciation (halaman 24)
•    Rekaman dan script kalimat-kalimat yang memuat kata-kata dengan pelafalan -ing

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang teks yang akan dibaca
Motivasi :
•    Mencari kata-kata yang sulit untuk dilafalkan
•    Menirukan pengucapan guru

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    penjelasan tentang Mengulangi pengucapan kata-kata yang digarisbawahi dalam teks halaman website
    Membaca teks halaman website
    Mendengarkan pengucapan kata-kata dengan pelafalan –ing
    Mengucapkan kalimat-kalimat yang mengandung kata-kata dengan pelafalan-ing
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan


C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan
d.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan

6.    Penilaian

Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
•    Membaca dengan nyaring dan bermakna teks fungsional pendek                                                    
•    Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks fungsional pendek
    Tes lisan

Tes tertulis    Membaca nyaring

Uraian
    Read the the text aloud and clearly.
1. Complete the 
    test using correct  
    words
2. Choose the  
    correct answer 


a.    Instrumen:
Daftar petunjuk:
Group Work (3-4 students):
1.    read the reading “The Kidnappers”
2.    rewrite the reading with your friends in your group
3.    tell the story in turn so that each student get their turn

b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
   
e.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Pronunciation    25
Clarity    25
Expression      25
Cooperation     25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Poor     ≤5




Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................









RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 5. Memahami makna teks tulis fungsional  dan esei pendek sederhana  berbentuk descriptive dan recount  yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 5.2 Merespon makna dalam teks tulis fungsional pendek sederhana  secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : lisan fungsional dan monolog descriptive/recount
Tema            : Home Life dan Narrating Past Events
Aspek/Skill        : Membaca
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menjawab pertanyaan berdasarkan teks halaman website
b.    Melengkapi informasi berdasarkan isi surat
c.    Melengkapi email dengan pilihan jawaban yang tersedia
d.    Membuat kalimat dengan kata keterangan yang terlihat pada tabel

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing Skills (halaman 11 dan 53)
•      Bacaan teks lisan fungsional: halaman website Crystal Palace National Sports Center dan daftar  pertanyaan
•      Email yang rumpang dan pilihan jawaban
b.    Pronunciation (halaman 61)
•     Penjelasan kata keterangan waktu II (Adverbs of time)
•    Tabel kegiatan

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang teknologi informasi
•    Tanya jawab tentang cara pengiriman informasi jarak jauh (email dan surat)
Motivasi :
•    Melengkapi informasi yang tersedia berdasarkan isi surat
B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    penjelasan tentang email dengan jawaban yang tersedia
    Menulis kalimat dengan melihat informasi kegiatan masing-masing orang pada tabel
    Menulis jawaban di papan tulis untuk memeriksa jawaban yang tepat
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
•    Mengidentifikasi fungsi sosial teks fungsional pendek Mengidentifikasi ciri kebahasaan teks fungsional pendek
    Tes tertulis    Uraian    Answer the    following       questions based    on the text

a.    Instrumen:
Based on the table below, find the information to complete the email!
subject    action    Frequency
I     Going camping    January, July
My mother    Cooking special food    Sunday
My father    Going fishing    Saturday
My sister    Studying     Everyday except Saturday
My family     Going to Edinburgh    1st January

To:     Nigel
Subject:    My Family’s Activities
Hi, Nigel. It’s really nice to have your email again. I’m writing to you to reply your email. You asked me about my family.
Well, I’ll tel you about our activities. I ___________________. My sister _______________.
My father ________________ while my mother ____________________.
We really love her delicious cook. Although we have different activities and hobbies, we always __________________ to see my grandparents.
Write to me soon about your family.

Love,
Melly

b.    Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal  x 3 = 15   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 
c.    Rubrik Penilaian

Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    3
2
1
0
    

Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 5. Memahami makna teks tulis fungsional  dan esei pendek sederhana  berbentuk descriptive dan recount  yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 5.3 Merespon makna dan langkah retorika dalam esei pendek sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk descriptive dan recount
Jenis teks        : monolog descriptive/recount
Tema            : Home Life dan Narrating Past Events
Aspek/Skill        : Membaca
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertermuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:   
a.    Menentukan benar, salah atau tidak relevannya suatu pernyataan berdasarkan informasi yang terdapat dalam bacaan deskriptif
b.    Menentukan benar, salah atau tidak relevannya suatu pernyataan berdasarkan informasi yang terdapat dalam recount
c.    Menjawab pertanyaan-pertanyaan berdasarkan informasi yang terdapat dalam bacaan

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajarana
a.    Developing Skills (halaman 33, 34, 64, 65)
•    Bacaan deskriptif ‘What the British Eat’, daftar pertanyaan
•    Bacaan ‘What’s Mrs. Miller’s password?’, daftar pertanyaan 
•    Bacaan ‘The Kidnappers’
b.    Culture file (halaman 82 dan 83)
•    Bacaan ‘Madame Tussaud’s Wax Figure Museum’, daftar pertanyaan

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentag bacaan yang akan dibaca
•    Menulis hal-hal yang ingin diketahui tentang bacaan
Motivasi :
•    Menjawab pertanyaan berdasarkan informasi dalam bacaan
B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Membaca bacaan ‘What the British Eat’
    Menyatakan benar, salah atau tidak relevannya suatu pernyataan berdasarkan bacaan
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
•    Menjawab mau tau    pertanyaan tentang :
•    Makna gagasan
•    Makna tekstual dalam teks descriptive dan recount
•    Langkah retorika teks descriptive dan recount
•    Tujuan komunikatif teks descriptive dan recount
•    Ciri kebahasaan teks descriptive dan recount
•    Membaca nyaring       teks descriptive dan     recount.    Tes tulis






Tes lisan    PG



T / F


Membaca nyaring    1. Choose the best 
    option based on     
    the text.

2. State whether  
    the statements  
    are TRU or   
    FALSE.

3. Answer the questions
Read the text aloud.


a.    Instrumen:
Read the text below and answer the questions.
Computer Hackers (copy of text from workbook page 32)
Questions:
1.    What are people’s opinions towad hackers?
2.    Who is Eric S. Raymond?
3.    What is his opinion toward hackers?
4.    What is ‘the real criminals’ based on his opinion?
5.    Who are ‘anti-hackers’?
6.    Why is the third type of hacking considered to be dangerous?
7.    Can you describe with your own words the meaning of industrial-strength vandals!
8.    Explain with your own words the way to keep hacking int minimum!

b.    Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 1, kecuali untuk nomor 7 dan 8 jawaban   benar skor 2.
2. Jumlah skor maksimal  6 + (2 x 2)=10   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 

c.    Rubrik Penilaian (untuk nomor 7 dan 8)
Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    2
1
0



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 6. Mengungkapkan  makna dalam teks tulis fungsional dan esei   pendek sederhana berbentuk descriptive, dan recount untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 6.1 Mengungkapkan makna dalam bentuk teks tulis fungsional pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : tulis fungsional
Tema            : Home Life dan Narrating Past Events
Aspek/Skill        : Menulis
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Melengkapi tabel makanan dan minuman yang disukai
b.    Menulis kalimat dengan menggunakan bentuk Present Continuous
c.    Melengkapi kalimat dengan ragam bahasa yang tepat berdasarkan keterangan pada gambar
d.    Menulis kalimat dengan menggunakan kata keterangan waktu seperti always, often, usually, etc.
e.    Menulis surat dengan format surat yang ditentukan

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communiacation Practice (halaman 5, 6, 17)
•    Tabel daftar makanan dan minuman yang disukai
•    Gambar dan daftar kegiatan
b.    Developing skills (halaman 10)
•    Kalimat rumpang
c.    Grammar Practice (halaman 20, 21)
•    Penjelasan penggunaan bentuk Present continuous
•    Penjelasan penggunaan bentuk kata keterangan waktu I (always, usually, often, etc.)
d.    Dossier: Build up your Porto folio (halaman 39)
•    Penjelasan cara penulisan surat
•    Daftar kegiatan
3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentag bacaan yang akan dibaca
•    Menulis hal-hal yang ingin diketahui tentang bacaan
Motivasi :
•    Menulis lima hal tentang apa yang sedang dilakukan oleh orang-orang yang berada di luar ruangan: What is the headmaster doing out there?, what is your mother doing at this moment?
•    Menulis jawaban tentang kebiasaan apa saja yang sering dilakukan: What do you usually do in the morning? Do you usually write a letter to your friends? Etc.

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melengkapi surat yang rumpang dengan membaca keterangan yang tersedia
    Melengkapi kalimat dengan ragam bahasa yang tepat berdasarkan keterangan pada gambar
    Melengkapi tabel makanan dan minuman yang disukai
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Menulis kalimat dengan berdasarkan tabel yang telah dilengkapi, misal: I like pizza but I don’t like cheese pasta
    Menulis kalimat dengan menggunakan bentuk Present Continuous
    Menulis kalimat dengan menggunakan kata keterangan waktu seperti always, often, usually, etc. berdasarkan pilihan yang tersedia
    Menulis surat dengan format surat yang ditentukan
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Melengkapi rumpang teks fungsional pendek
2.    Meyusun kata menjadi teks fungsional yang bermakna
3.    Menulis teks fungsional pendek
    Tes tulis
    Melengkapi rumpang

Menyusun kata acak

Essay
    1.    Complete the following senten-ce / text using suitable word / words
2.    Arrange the word into good senten-ces.
3.    Write simple sen-tences based on the situation given
4.    Write an invita-tion/ an announ-cement / messa-ge based on the situation given

a.    Instrumen:
Complete the letter below based on the clues given.













b.    Pedoman Penilaian\
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal  x 3 = 15   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 
c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    3
2
1
0



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 6.     Mengungkapkan  makna dalam teks tulis fungsional dan esei   pendek sederhana berbentuk descriptive, dan recount untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 6.2     Mengungkapkan makna dan langkah retorika dalam esei pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam  teks berbentuk descriptive dan recount
Jenis teks        : monolog descriptive/recount
Tema            : Home Life dan Narrating Past Events
Aspek/Skill        : Menulis
Alokasi Waktu    :4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Meringkas suatu bacaan
b.    Menyusun karangan berdasarkan pernyataan-pernyataan yang tersedia
c.    Menulis kembali kalimat-kalimat dengan apostrof s untuk menghilangkan kata benda
d.    Menulis akhir suatu cerita dalam bentuk paragraf

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing skills (halaman 22, 23, 33, 34)
•    Bacaan’Pets’, daftar kegiatan
•    Bacaan ‘What the British Eat’, daftar pertanyaan, daftar kegiatan
b.    Grammar Practice (halaman 20, 21, 77)
•    Penjelasan penggunaan bentuk Simple Past Tense, latihan soal
•    Penjelasan penggunaan apostrof s, daftar kalimat
c.    Build up your porto folio
•    Bacaan ‘At Madame Tussaud’s’
•    Daftar kegiatan

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique


4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dan dua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menulis hal-hal yang ingin diketahui tentang bacaan yang akan dibaca, misal: what do you want to know about pet after reading the passage entitled Pets?
•    Menulis lima hal yang tak bisa dilupakan dalam hidup, misal: I lost my pet in 1998
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Membaca bacaan Pets
    Menulis nama-nama hewan yang dipelaihara oleh orang Inggris berdasarkan gambar dan bacaan
    Meringkas karangan tersebut dalam lembar porto folio
    Membaca karangan ‘What the British Eat’
    Menyusun karangan berdasarkan pernyataan-pernyataan yang tersedia
    Menulis kembali kalimat-kalimat dengan menggunakan petunjuk yang tersedia
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan




6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Melengkapi rumpang teks essai pendek berbentuk descriptive
2.    Menyusun kalimat menjadi teks yang bermakna dalam bentuk descriptivedan recount.
3.    Menulis teks essai dalam bentuk
         a. descriptive dan 
             recount .
    Tes tulis
    1Completion

2. Jumbled  
     sentences

3. Essay
    1. Complete the   paragraph using  
    the suitable   words.
2.Rearrange the  Following  
   sentences correctly.

3.Write  an essay 
  a. describing  
       something or a   
       certain place.
   b. Telling what
       you did last
       Sunday

a.    Instrumen:
Make a paragraph about your last holiday (min 150 words)
b.    Pedoman Penilaian
Nilai maksimal masing-masing elemen= 25
Nilai maksimal = 100
Nilai perolehan = 
c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Grammar    25
Spelling     25
Diction     25
Paragraph Development    25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Good    11-15
Average     6-10
Poor     ≤5
   



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................




















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 7. Memahami   makna  dalam percakapan transaksional dan interpersonal pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 7.1     Merespon makna yang terdapat dalam percakapan transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) pendek sederhana secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi, menolak jasa, meminta, memberi, menolak barang, dan meminta, memberi dan mengingkari informasi, meminta, memberi, dan menolak pendapat, dan menawarkan / menerima / menolak sesuatu
Jenis teks        : Transactional / Interpersonal
Tema            : Traveling and Holidays
Aspek/Skill        : Mendengarkan
Alokasi Waktu    : 2 x 40 menit

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
a.    Melengkapi dialog berdasarkan rekaman
b.    Memilih jawaban berdasarkan rekaman
c.    Menjawab pertanyaan berdasarkan rekaman dalam percakapan
d.    Melengkapi informasi berdasarkan rekaman wawancara

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 88, 100, 101, 115)
•    Rekaman dan script dialog
•    Daftar pertanyaan dan pilihan jawaban
•    Gambar  dan tabel informasi yang rumpang
•    peta
b.    Developing Oral Skills (halaman 97 dan 100)
•    Rekaman dialog dan pilihan jawaban
•    Rekaman wawancara dan daftar informasi yang rumpang

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
a.    Kegiatan Pendahuluan
b.    Kegiatan Inti
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang gambar yang terdapat dalam buku
•    Menjawab pertanyaan dari guru, misal: Who sits behind you?, Who sits next to you?
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Mendengarkan dialog
    Melengkapi dialog berdasarkan rekaman
    Bertanya jawab dengan siswa lain untuk memeriksa jawaban
    Mendengarkan rekaman percakapan
    Memilih jawaban berdasarkan rekaman
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Berdiskusi dengan seluruh kelas tentang jawaban yang tepat sesuai dengan bacaan
    Menjawab pertanyaan berdasarkan rekaman dalam percakapan
    Mendengarkan rekaman wawancara seorang jurnalis
    Melengkapi informasi berdasarkan rekaman wawancara
    Bertanya jawab dengan siswa lain untuk memeriksa jawaban yang  tepat
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.


5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan .
b.    CD / kaset
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Merespon ungkapan meminta, memberi, menolak jasa
2.    Merespon ungkapan meminta,memberi, menolak barang
3.    Merespon ungkapan meminta, memberi, mengingkari informasi
4.    Merespon ungkapan meminta,memberi, menolak pendapat
5.    Merespon ungkapan meminta,menerima, menolak tawaran
    Tes tertulis




Tes lisan



Tes tulis
    1. Isian singkat




2. Jawaban 
    singkat


3. Pilihan 
    ganda
    1.Listen to the
   expression and 
   write your 
   response to it.

2.Listen to the
  expression and
  give your
  response to it.

3.Listen to the dialogue and choose the right answer.

a.    Instrumen:
Listen to the dialogue and fill in the blanks (listening script on listening on page 88)
1.    What time must the students be at the station?
2.    How do we get to Windsor Castle?
3.    How long does it take to get there?
4.    If we walk along the street and take the second on the right, what road will we find?
5.    What time does the train leave?

b.    Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal  x 3 = 15   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 
c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    3
2
1
0




Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 7     Memahami   makna  dalam percakapan transaksional dan interpersonal pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 7.2     Merespon makna yang terdapat dalam percakapan transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) pendek sederhana secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi persetujuan, merespon pernyataan, memberi perhatian terhadap pembicara, mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan, dan  mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan telepon
Jenis teks        : Transactional / Interpersonal
Tema            : Places and buildings
Aspek/Skill        : Mendengarkan
Alokasi Waktu    : 2 x 40 menit

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
a.    Melengkapi formulir pemesanan hotel
b.    Memilih jawaban berdasarkan rekaman dialog
c.    Mencocokkan karakter-karakter dengan alat transportasi dan jadwal kedatangan
d.    Mengidentifikasi gambar dengan informasi yang terdapat dalam rekaman
e.    Menentukan kata-kata yang mendapat pelafalan bunyi ∫ dan t∫

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 131)
•    Rekaman dialog
•    Daftar pertanyaan dan pilihan jawaban
b.    Developing Oral Skills(halaman 121, 140, 150)
•    Rekaman percakapan telepon dan script formulir pemesanan
•    Rekaman dialog, daftar pertanyaan dan pilihan jawaban
•    Rekaman percakapan trivia game Nigel dan Simon
c.    Pronunciation (halaman 152)
•    Rekaman dan script kata-kata yang mendapat pelafalan bunyi ∫ dan t∫
3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang bagaimana menjawab telepon dalam bahasa Inggris
•    Menulis alat-alat transportasi dengan mendengarkan keterangan dari guru
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Mendengarkan percakapan telepon
    Melengkapi formulir pemesanan hotel
    Memeriksa jawaban bersama seluruh kelas
    Mendengarkan rekaman percakapan orang-orang yang akan berlibur
    Mencocokkan jawaban berdasarkan informasi dalam rekaman tersebut
    Tanya jawab dengan siswa lain untuk memeriksa jawaban yang tepat
    Mencocokkan karakter-karakter dengan alat transportasi dan jadwal kedatangan
    Mendengarkan percakapan Alison tentang rencana perjalanannya
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Memilih jawaban yang tepat berdasarkan keterangan dalam percakapan
    Mengidentifikasi gambar dengan informasi yang terdapat dalam rekaman
    Mendengarkan pelafalan kata-kata dengan  bunyi ∫ dan t∫
    Menggarisbawahi kata kata dengan pelafalan bunyi ∫ dan t∫
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan ..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Merespon ungkapan meminta,memberi persetujuan

2.    Merespon ungkapan pernyataan
3.    Merespon ungkapan memberi perhatian terhadap pembicara
4.    Mengawali, memperpanjang an menutup percakapan
5.    Merespon ungkapan mengawali, memperpanjang dan menutup percakapan telepon
    Tes lisan



Tes lisan



Tes tulis
    Merespon ungkapan

Merespon ungkapan

Melengkapi percakapan

Pilihan ganda

Pilihan ganda
    Listen to the expressions and give your response to them.

Listen to the dialogue and complete the text

Listen to the dialogue and choose the best answer

Listen to the dialogue and choose the best answer


a.    Instrumen:
Listen to the recording (listening on page 142) and answer the questions
1.        Why does Simon look a bit sad?
2.    How does he compare Fred and Jim Tilden?
3.    How does Julia compare Fred and Jim Tilden?
4.    What happened to Fred exactly?
5.    How do they get to the hospital?                           
b.    Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal  x 3 = 15   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 


c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    3
2
1
0



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................
.   

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 8.     Memahami   makna dalam teks  lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk narrative dan recount untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 8.1 Merespon makna yang terdapat dalam teks lisan fungsional pendek sederhana secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : teks lisan fungsional
Tema            : Traveling and Holiday
Aspek/Skill        : Mendengarkan
Alokasi Waktu    : 2 x 40 menit

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
a.    Melengkapi teks dengan memilih jawaban berdasarkan rekaman
b.    Mengikuti rute pada peta berdasarkan informasi
c.    Mengidentifikasi penekanan pada pengucapan must dan can
d.    Melengkapi tabel berdasarkan rekaman
e.    Mengidentifikasi pelafalan –th
f.    Mengidentifikasi pelafalan pada huruf a

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 113)
•    Rekaman dan tabel informasi
•    Gambar dan peta
b. Developing skills (halaman 96, 97)
•    Rekaman dan script teks petunjuk peta
•    Gambar dan peta yan berkaitan dengan teks
•    Daftar pertanyaan
c. Pronunciation (halaman 98, 110, 122)
•    Rekaman dan script kalimat yang mendapat penekanan dalam pengucapan must dan can
•    Rekaman dan script kata-kata yang memuat pelafalan th
•    Rekaman dan script kata-kata yang memuat pelafalan huruf a
3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique


4.    Langkah-langkah Kegiatan
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang gambar-gambar
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Mendengarkan informasi tentang tujuan liburan orang-orang yang tertera dalam tabel
    Melengkapi tabel berdasarkan rekaman
    Mengulangi pengucapan kata-kata tersebut sesuai dengan pelafalannya
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Berdiskusi dengan seluruh kelas tentang jawaban yang tepat
    Melengkapi teks dengan memilih jawaban berdasarkan rekaman
    Mengikuti rute pada peta berdasarkan informasi dalam peta
    Mengelompokkan kata-kata sesuai dengan pelafalannya
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks fungsional pendek
    - Notices
    - Iklan
2.    Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks fungsional pendek
    Tes tulis
    Melengkapi rumpang




Benar / Salah    Listen to the dialogue and complete the following text.

Listen to the dialog and decide whether the statements are True or False


a.    Instrumen:
Listen to the recording about how to get to Warwick Castle.
Script:
It just takes about half an hour to get to Warwick Castle from here. Walk along this street and take the first on the left. Go ahead until you find the post office. Turn right and go straight on. You’ll see Warwick Castle on the right. Don’t forget that you mustn’t take photos there.
Rewrite the description of how to get to Warwick Castle and:
b.    Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 2
2. Jumlah skor maksimal 5 x 2 = 10   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 

c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Jawaban benar dengan kalimat sempurna
Jawaban benar dengan kalimat kurang sempurna
Jawaban salah      2
1
0








Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 8.     Memahami   makna dalam teks  lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk narrative dan recount untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    :8.2 Merespon makna yang terdapat dalam monolog  pendek sederhana secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk narrative dan recount
Jenis teks        : monologue (narative/recount)
Tema            : Places and Buildings
Aspek/Skill        : Mendengarkan
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertewmuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Melengkapi teks monolog berdasarkan rekaman
b.    Menulis nama-nama zodiak berdasarkan pernyataan-pernyataan yang ada
c.    Menulis kembali kalimat-kalimat dalam bentuk komparatif
d.    Menentukan tempat yang terdapat dalam peta sesuai rekaman dalam monolog

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 132)
•    Rekaman monolog dan script teks rumpang
b.    Developing Skills (halaman 139 dan 161)
•    Rekaman dan daftar pernyataan
•    Rekaman ‘a tour guide’s monologue showing some tourist sites around London’
c.    Grammar Practice (halaman 147)
•    Penjelasan bentuk komparatif tidak teratur

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dan dua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang horoskop: Do you believe in horoscope? What is your star sign?
•    Menulis kata-kata yang didengar dari guru, misal: cancer, leo, etc.
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa
B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Mendengarkan teks monolog dengan mengacu pada peta
    Melengkapi teks monolog berdasarkan rekaman
    Berdiskusi dengan seluruh kelas untuk memeriksa jawaban yang tepat
    Mendengarkan monolog Weekly Horoscope
    Menulis nama-nama zodiak berdasarkan pernyataan-pernyataan yang ada
    Tanya jawab dengan siswa lain untuk memeriksa jawaban
    Mendengarkan penjelasan guru tentang bentuk komparatif tidak teratur
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks monolog narative dan recount.

2.    Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks naratif dan recount    Tes tulis    Pilihan ganda


Melengkapi rumpang    Listen to the text and choose the right answer

Listen to the text and complete the bellow sentences

a.    Instrumen:

Listen to the Weekly Horoscope (listening on page 139) and state whether these following statements are right or wrong.
Section 1 (Aries to Libra)
Right     Wrong
1.    Aries says that this is another intense week
2.    Gemini may be better to follow other’s ideas
3.    Cancer may go abroad
4.    Leo can expect a stable week
5.    Libra says that if you try hard to get what you want,
you will get it

Section 2 (Scorpio to Pisces)
1.    Scorpio says not to believe the person saying impossible
2.    Sagitarius may be successful if they ignore other’s opinion
3.    Capricorn should keep quiet to get more ideas
4.    Pisces can have some interesting exchanges over this week
5.    It is suggested for Pisces not to think too long about the ideas

b.    Pedoman Penilaian\
Setiap jawaban yang sempurna diberi skor 1.
Jumlah skor maksimal keseluruhan    10   
Nilai maksimal = 10
Nilai Siswa = 



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 9. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal lisan pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 9.1 Mengungkapkan makna dalam percakapan  transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi, menolak jasa, meminta, memberi, menolak barang, meminta, memberi dan mengingkari informasi, meminta, memberi, dan menolak pendapat, dan menawarkan / menerima / menolak sesuatu
Jenis teks        : transactional/interpersonal
Tema            : Traveling and Holidays
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Tanya jawab tentang letak suatu tempat
b.    Menggunakan on the right of/on the left of dalam dialog
c.    Tanya jawab tentang lamanya waktu
d.    Tanya jawab tentang identitas seseorang
e.    Tanya jawab tentang jarak dengan mengacu pada tabel

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 89, 90, 101, 102, 104, 113, 114)
•    Percakapan-percakapan yang memuat ungkapan-ungkapan:
A: Where’s the supermarket?
B: It’s …./ Get straight on. Then take…

A: What nationality is Martin?
B: He is Scottish/American/English…

A: How far is it from London to Stratford?
B: It’s 92 miles
A: How big is Glemwood?
B: It’s a small town

A: What’s the weather like in Amsterdam?
B: It’s sunny but also changeable

A: Where’s Georgia going for her holiday?
B: She’s going….

b.    Grammar Practice (halaman  92, 93, 106, 107)
•    Penjelasan penggunaan on the right of/on the left of dan how long does it take…?
•    Penjelasan tentang How far…?/ How big…?/What’s the weather like?

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, dan dua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Tanya jawab tentang letak beberapa ruangan dalam lingkungan sekolah
•    Menyebutkan jenis cuaca yang sering terjadi .
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Mendengarkan penjelasan penggunaan on the right of/on the left of
    Menggunakan on the right of/on the left of dalam dialog
    Memerankan dialog di depan kelas
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Peta dan tabel
e.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi,menolak jasa
2.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi,menolak barang
3.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi dan mengingkari informasi
4.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi dan menolak pendapat
5.    Bertanya dan menjawab tentang menawarkan,menerima,menolak sesuatu
    Unjuk kerja
    Uji petik berbicara, Bermain peran
    Create a dialogue based on the role cards and perform it in  front of the class


a.    Instrumen:
Make up short dialogues for each topic:
1.    the weather report (refer to the weather in Europe on page 104)
2.    the distances between New York and some American cities (refer to 6b on page 103)
3.    the population of some cities in Great Britain and USA (refer to table 6c on page 103)
4.    the distances between some English cities (refer to England Mileage Chart on page 102)
NB: the students are allowed to bring the copies of the maps and the charts


b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
Nilai maksimal masing-masing dialog 25
   
c.    Rubrik Penilaian
    Dialogue 1    Dialogue 2    Dialogue 3    Dialogue 4
Pronunciation    5    5    5    5
Delivery     10    10    10    10
Performance     10    10    10    10

Excellent     10
Very good    9
Good    8
Average     7
Poor     ≤6
Standard of Pronunciation:                    Standard of Delivery and Performance:
Excellent     5
Very good    4
Good    3
Average     2
Poor     1




Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 9. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal lisan pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 9.2 Mengungkapkan makna dalam percakapan  transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi persetujuan, merespon pernyataan, memberi perhatian terhadap pembicara, mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan, serta mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan telepon
Jenis teks        : transactional/interpersonal
Tema            : Places and Buildings
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 2 x 40 menit

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Bermain peran dalam dialog Mrs. Webster dan David
b.    Membicarakan masa depan berdasarkan horoskop
c.    Menjawab pertanyaan dengan will
d.    Melafalkan kalimat yang mengandung pelafalan huruf r

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )

2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 131, 132, 133)
•    Percakapan-percakapan yang memuat ungkapan-ungkapan:
    A: Will you do your homework everyday?
    B: Yes, I will. I’ll do my homework everyday.

    A: What is your star sign?
    B: Aries.
    A: What does it say….
b.    Grammar Practice (halaman 136, 137, 149)
•    Penjelasan jawaban singkat dengan will
•    Daftar pertanyaan dengan jawaban singkat will
•    Penjelasan penggunaan want+infinitive untuk mengundang/mengajak
•    Percakapan-percakapan singkat yang memuat ungkapan:
A: Do you want to go skiing in the mountains with me?
B: Sorry, I can’t ….
c.    Developing Skills (halaman 160 dan 161)
•    Rekaman dan script ‘Quiz Show’
d.    Pronunciation (halaman 140)
a.    Rekaman dan script kalimat yang memuat pelafalan dengan huruf r

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique
4.    Langkah-langkah Kegiatan
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menyebutkan hal-hal yang ingin dilakukan dalam waktu dekat
•    Membaca kembali Weekly Horoscope
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Mendengarkan penjelasan penggunaan bentuk Future dengan will
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan
6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Bertanya dan menjawab tentang meminta,memberi persetujuan
2.    Bertanya dan menjawab tentang merespon pernyataan
3.    Bertanya dan menjawab tentang memberi perhatian terhadap lawan bicara
4.    Mengawali,memperpanjang menutup percakapan
5.    Mengawali,memperpanjang menutup percakapan telepon
    Unjuk kerja
    Uji petik berbicara
Bermain peran    Create a dialogue based on the role cards and perform it in front  of the class.


a.    Instrumen:
Choose one of the situations below and make up the role play based on the situation chosen
1.    You and your friend really believe in horoscope. Say what you are doing during this week based on the horoscope
2.    You are the mother/father. You want to go abroad for a week. Ask your son/daughter to do all the house works and remind him/her about some things related to the house things.
b.    Pedoman Penilaian
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
Nilai maksimal masing-masing dialog 25
   
c.    Rubrik Penilaian
Criteria     Score
Pronunciation    50
Delivery     50









Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................
.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 1
Standar Kompetensi    : 10. Mengungkapkan   makna dalam teks  lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk recount dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 10.1 Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : teks lisan fungsional
Tema            : Traveling and Holidays
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menjelaskan kota yang disukai dengan bantuan gambar/peta
b.    Menjelaskan instruksi penemuan harta karun
c.    Memberikan deskripsi singkat tentang suatu daerah
d.    Menceritakan rencana perjalanan

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing Skills (halaman 96)
•    Penjelasan kegiatan
b.    Unit self-test
•    Record your voice: record the instructions to find pirate Blackbeard’s Treasure
•    Record your voice: say where you come from and give a short description of your town/village
•    Record your voice: refer to the journey of your dreams you prepared for Speaking 7 on page 115 and say where you planned to go

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique
4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menyebutkan kota-kota yang disukai di Indonesia atau di luar negeri
•    Menyebutkan hal-hal yang akan dilakukan jika mendaptkan undian:
If I had million dollars, I would go to Eiffel Tower in Paris.
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Menjelaskan kota yang disukai dengan bantuan gambar/peta
    Mendengarkan instruksi penemuan harta karun
    Menulis instruksi Blackbeard Treasure
    Menjelaskan kembali tentang instruksi dalam Blackbeard Treasure
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
1.    Mengungkapkan secara lisan teks fungsional :
- Pengumuman                    - Undangan                            - Pesan singkat
2.    Bertanya dan menjawab secara lisan berbagai info dalam teks pengumuman, undangan, pesan singkat
    Unjuk kerja
    Uji petik berbicara
    1.    Give suitable notices based on the pictures
2.    Make simple advertisments based on the pictures


a.    Instrumen:
Bring a picture of your town or your favorite town with some pictures of places to visit in that town. You are a guide and to explain about that town in 5 mins. Guidelines:
1.    The name of the town and its brief history
2.    The location of the town/how to get there from school
3.    Supporting facts: Places to visit, scenery, etc.

b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100   


c.    Rubrik Penilaian
Criteria     Score
Pronunciation    50
Delivery     50

Standard of Pronunciation and Delivery:                   
Excellent     41-50
Very good    31-40
Good    21-30
Average     11-20
   





Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 10. Mengungkapkan   makna dalam teks  lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk recount, dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 10.2 Mengungkapkan makna dalam monolog pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk recount  dan narrative
Jenis teks        : monolog narrative/recount
Tema            : Places and Buildings
Aspek/Skill        : Berbicara
Alokasi Waktu    : 8 x 40 menit ( 4x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menceritakan kejadian berdasarkan dialog
b.    Memberikan deskripsi tentang orang-orang yang mempunyai perbandingan tertentu
c.    Menceritakan kembali bagaimana seseorang akan menghabiskan akhir pekannya
d.    Mengulangi pengucapan kalimat yang memuat pengecualian pada pelafalan huruf h

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman  154, 155 dan 156)
•        Class Activity: make a survey about te students in the class
•        Daftar pertanyaan, gambar
b.    Pronunciation (halaman 162)
•    Rekaman dan script kalimat yang memuat pengecualian pada pelafalan huruf h
c.    Unit self-test (halaman 141, 153, 163)
•    Record your voice: refer to listening 3 on page 140, say how Alison will spemd the weekend
•    Record your voice: refer to the dialogue on page 142, say what happened to Fred
•    Record your voice: record the answers to the enquiry on page 155

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique
4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, kedua, ketiga dan keempat.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Class activity: membuat survey berdasarkan perintah pada enquiry.
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Menceritakan kejadian berdasarkan monolog commentator
    Memberikan umpan balik kepada siswa yang memberikan monolog di depan kelas
    Mendengarkan kembali bagaimana Alison akan menghabiskan akhir pekannya
    Menceritakan kembali bagaimana akhir pekan Alison
    Berdasarkan class activity yang telah dilakukan, membandingkan dengan siswa lain hasil survey tersebut
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan
d.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
- Melakukan monolog pendek sederhana dalam bentuk narrative dan recount    Unjuk kerja    Uji Petik berbicara    1.    Tell us briefly what you did yesterday
2.    Retell a story that you know very well.
3.     Tell  a story based on the series of a pictures given.
a.    Instrumen:
Daftar petunjuk:
Make up some descriptions about your holiday’s plan
Say it in front of the class ( ±3 mins)

b.    Pedoman Penilaian
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100

c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Pronunciation    25
Delivery     25
Performance     25
Supporting aids    25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Good    11-15
   
   




Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 11. Memahami makna dalam esei pendek sederhana berbentuk recount, dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 11.1 Membaca nyaring bermakna teks fungsional dan esei pendek sederhana berbentuk recount dan narrative  dengan ucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : monolog descriptive/recount
Tema            : Travelling and Holidays dan Places and Buildings
Aspek/Skill        : Membaca
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Membaca ‘Haunted Castles’ dengan intonasi dan ekspresi yang tepat
b.    Membaca ‘The United Kingdom’ dengan intonasi dan pelafalan yang tepat
c.    Membaca ‘The United States of America’ dengan intonasi dan pelafalan yang tepat

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing Skills (halaman 95, 108, 109, 120, 121, 160, 161)
•    Rekaman dan Bacaan:
-    Haunted Castles
-    The United Kingdom
-    The United States of America
b.    Pronunciation ( halaman 110, 122, 152, 162)
•       Rekaman dan script kalimat dan kata-kata yang memuat:
-    pelafalan th
-    pelafalan huruf a

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique
4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menjawab berbagai pertanyaan yang berhubungan dengan tema bacaan, misal:
What do you know about the United Kingdom?
How do you know about that?
Do you want to visit this country in the future?
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Mengeksplorasi ekspresi yang tepat untuk membacakan bacaan dengan tema tersebut
    Membaca ‘Haunted Castles’ dengan intonasi dan ekspresi yang tepat
    Mendengarkan rekaman ‘The United Kingdom’
    Mendengarkan kembali kata-kata yang memuat pelafalan th
    Membaca ‘The United Kingdom’ dengan intonasi dan pelafalan yang tepat
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan
d.    Script percakapan dan/atau rekaman percakapan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
•    Membaca nyaring dan bermakna teks essai berbentuk narrative / recount
•    Mengidentifikasi berbagai makna teks narrative / recount
    Tes lisan



Tes tulis
    Membaca nyaring


Jawaban singkat    Read the story aloud.



Choose the right answer based on the text.


a.    Instrumen:
Daftar petunjuk:
Choose one of the titles of the reading passages below and make a summary in your own words. The students are to retell the summary in front of the class in ±5 mins.
The titles:
a.    Haunted Castles
b.    The United Kingdom
c.    The United States of America

b.    Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
   
c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Pronunciation    25
Delivery     25
Performance     25
Clarity    25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Good    11-15
Average     6-10
Poor     ≤5


Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 11. Memahami makna dalam esei pendek sederhana berbentuk recount, dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 11.2  Merespon makna dalam teks tulis fungsional pendek sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : lisan fungsional
Tema            : Traveling and Holidays dan Places and Buildings
Aspek/Skill        : Membaca
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menentukan kalimat yang tepat berdasarkan gambar
b.    Menentukan instruksi dan larangan yang tepat berdasarkan tanda dan gambar
c.    Memilih jawaban berdasarkan gambar dan tanda yang tersedia
d.    Menjawab pertanyaan berdasarkan arah mata angin
e.    Melengkapi kalimat berdasarkan bacaan
f.    Melengkapi dialog berdasarkan informasi pada jadwal

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Communication Practice (halaman 90, 102, 115, 118, 119)
•    Gambar dan pilihan jawaban
•    Ungkapan-ungkapan seperti: ‘You must be at the station at five to eight’
•    Daftar pertanyaan , pilihan jawaban dan gambar tanda
•    Jadwal dan dialog rumpang
b.    Grammar Practice (halaman 94 dan 106)
•    Gambar dan ungkapan-ungkapan seperti: ‘You must stop’
•    Penjelasan arah mata angin, daftar pertanyaan
c.    Vocabulary Work (halaman 98)
•    Daftar pertanyaan
d.    Culture File (halaman 124)
•    Bacaan dan kalimat rumpang

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique


4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menyebutkan hal-hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan di dalam kelas
•    Menyebutkan arah mata angin dalam bahasa Indonesia
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Mendengarkan penjelasan tentang perjalanan Julia dan teman-temannya
    Menentukan kalimat yang tepat berdasarkan gambar
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.


Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
•    Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks narrative / recount
•    Mengidentifikasi langkah retorika dan ciri kebahasaan teks narrative / recount 
    Tes tulis    Isian singkat



Pertanyaan tertulis
    Complete the following sentences using the information from the text.

Answer the following questions based on the text


a.    Instrumen:
Daftar petunjuk:
Write the reports based on the map given.(min 100 words)
(copies on page 104, the weather in Europe)

b.    Pedoman Penilaian
Jumlah skor maksimal keseluruhan    100
   
c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Spelling     25
Cohesion     25
Diction     25
Grammar      25

Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Good    11-15






Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,




( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................
.









RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 11. Memahami makna dalam esei pendek sederhana berbentuk recount, dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 11.3 Merespon makna dan langkah retorika dalam esei pendek sederhana secara akurat, lancar dan berterima  yang berkaitan dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk recount  dan narrative
Jenis teks        : recount/narrative
Tema            : Traveling and Holidays dan Places and Buildings
Aspek/Skill        : Membaca
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Menjawab pertanyaan berdasarkan informasi dalam bacaan
b.    Menulis jawaban singkat atas suatu pernyataan

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing Skills (halaman 95, 108, 109, 120, 121, 150, 151, 160, 161)
•    Bacaan naratif ‘Haunted Castles’ dan daftar pertanyaan
•    Bacaan ‘The United Kingdom’ dan daftar pertanyaan
•    Bacaan ‘The United States’ dan daftar pernyataan
•    Bacaan ‘The Story of the London Underground’ dan daftar pernyataan
•    Bacaan ‘A Brief History of London’, daftar pertanyaan dan daftar pernyataan
b.    Culture File (halaman 164 )
•    Daftar pertanyaan, bacaan ‘The Story of Big Ben’

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique

4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menulis hal-hal yang ingin diketahui berkaitan dengan bacaan yang akan dibahas
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
    Menjawab pertanyaan berdasarkan informasi dalam bacaan
    Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
    Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
    Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
    Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
•     Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks fungsional
•    Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks fungsional
•    Mengindentifikasi ciri kebahasaan teks fungsional
    Tes Tulis
    Jawaban singkat     Choose the best option, a,b,c or d

Answer the following questions

Give short answers !


a.    Instrumen:
Read the text about ‘The Windy City’ and answer the questions below.  (copies on page 53, Workbook)
Questions:
1. Why is Chicago called the windy city?
2. What are the characteristics of Chcagoans?
3. How many ethnic areas are there in Chicago?
4. What are the descriptions about the Sears Tower?
5. What can we visit and find in Chicago?

b.    Pedoman Penilaian\
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal  x 3 = 15   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 
c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    3
2
1
0



Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................
.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 12. Mengungkapkan makna  dalam teks tulis fungsional dan esei pendek sederhana berbentuk recount dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 12. 1 Mengungkapkan makna dalam bentuk teks tulis fungsional pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Jenis teks        : tulis fungsional
Tema            : Travelling and Holidays dan Places and Buildings
Aspek/Skill        : Menulis
Alokasi Waktu    : 4 x 40 menit ( 2x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
a.    Menentukan letak suatu tempat berdasarkan gambar
b.    Memberikan tanggapan atas situasi tertentu dengan menggunakan bentuk future
c.    Melengkapi kalimat rumpang dengan menggunakan ‘have to’
d.    Menulis kalimat dalam bentuk Future

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )

2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing skills (halaman 108)
•    Dialog rumpang
b.    Grammar Practice (halaman 91, 105, 116, 117, 118, 134, 135)
•    Gambar dan petunjuk
•    Penjelasan ‘Where do you come from?/I come from…’
•    Dialog yang memuat ungkapan: Nigel’s very hungry. He’s going to eat a lot for dinner.
•    Gambar dan kalimat rumpang
•    Penjelasan ‘have to’ dan daftar kalimat rumpang
•    Gambar percakapan dan petunjuk
•    Penjelasan penggunaan Present Future dengan will
c.    Unit self-test (halaman 141)
•    Daftar pernyataan dan  tabel

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique


4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menulis lima kegiatan yang akan dilakukan pada esok hari, misal: watching cinema, going to Bogor, etc
•    Tanya jawab tentang gambar yang berkaitan dengan materi pembahasan
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Mendengarkan penjelasan tentang penggunaan preposisi untuk menyatakan letak suatu tempat
    Menulis kalimat tentang letak suatu tempat berdasarkan informasi yang terdapat dalam gambar
    Menulis jawaban di depan kelas
    Menulis dialog berdasarkan informasi pada gambar
    Menulis respon atas situasi tertentu dengan menggunakan bentuk future
    Melengkapi kalimat rumpang dengan menggunakan bentuk future
    Melengkapi kalimat dengan menggunakan ‘have to’
    Melengkapi dialog dengan berdasarkan petunjuk yang tersedia dengan menggunakan will
    Menulis kalimat-kalimat yang termasuk dalam permintaan, janji atau prediksi
    Menerjemahkan kalimat dalam bahasa Indonesia
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
    Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
    Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
    Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
    Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
    Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
    Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang  menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
    Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
    Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
    Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
    Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
    Membantu menyelesaikan masalah;
    Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
    Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
    Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
Menulis teks fungsional pendek berbentuk :             - Notices
- Iklan                   
    Tes tulis





Product    Essay


Completion


Penugasan    1.    Write sentences based on the situation given.
2.    Complete the text using suitable word/words.
3.    Write notices related to certain places
4.    Write an advertisement promoting a certain product

a.    Instrumen:
Write two sentences for each situation (use the Future form to make the sentences)
1.    I am the fresh graduate from Junior High School.
2.    Tina is a lawyer.
3.    The phone is ringing.
4.    The would-be presidents are having campaign.
5.    I am so thirsty.

b.    Pedoman Penilaian\
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal 5 x 3 = 15   
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 

c.    Rubrik Penilaian
Uraian    Skor
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab    3
2
1
0


Mengetahui;
Kepala Sekolah ....................



( ....................................................... )
NIP /NIK :  ..............................    ........., ....................20.....
Guru Mapel Bahasa Inggris,



( .............................................. )
NIP /NIK :  ..............................
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


SMP/MTS                       : ..........................
Kelas/Semester        : VIII (Delapan) / 2
Standar Kompetensi    : 12. Mengungkapkan makna  dalam teks tulis fungsional dan esei pendek sederhana berbentuk recount dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar    : 12.2 Mengungkapkan makna dan langkah retorika dalam esei pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar berbentuk recount dan narrative
Jenis teks        : monolog descriptive/recount
Tema            : Traveling and Holidays dan Places and Buildings
Aspek/Skill        : Menulis
Alokasi Waktu    : 8 x 40 menit ( 4x pertemuan )

1.    Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.    Meringkas suatu bacaan
b.    Menulis kembali kalimat dengan bentuk kata kerja yang sesuai
c.    Melengkapi table tingkat perbandingan
d.    Menulis kembali kalimat dalam bentuk superlative
e.    Menulis informasi tentang gedung atau monumen yang berada si sekitar lingkungan

    Karakter siswa yang diharapkan :     Dapat dipercaya ( Trustworthines)
Rasa hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
2.    Materi Pembelajaran
a.    Developing skills (halaman 95, 96, 120, 121)
•    Bacaan Haunted Castles, daftar pertanyaan dan penjelasan kegiatan
•    Bacaan The United States, daftar pertanyaan dan penjelasan kegiatan
b.    Grammar Practice (halaman 131, 145, 146, 147, 157, 158, 159)
•    Penjelasan kalimat pengandaian dengan if dan when
•    Daftar kalimat rumpang
•    Penjelasan bentuk komparatif untuk menyatakan lebih dari
•    Tabel perbandingan
•    Penjelasan penggunaan bentuk superlatif
c.    Build up your porto folio
•    Work in groups with your classmates. Gather information on important monuments or buildings in town

3.    Metode Pembelajaran: three-phase technique


4.    Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan pertama, kedua, ketiga dan keempat.
A.Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi :
•    Menulis lima perbandingan antara setiap anggota dalam keluarga, misal: my brother is taller than I am.
Motivasi :
•    Menjelaskan pentingnya materi yang akan dipelari berikut kompetensi yang harus dikuasi siswa

B.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
    Membuat ringkasan ‘Haunted Castles’ berdasarkan jawaban-jawaban atas pertanyaan-pertanyaan berdasarkan bacaan
    Menulis kembali kalimat dengan bentuk kata kerja yang sesuai (menggubakan kalimat pengandaian if dan when)
    Menulis kalimat-kalimat berdasarkan kata sifat yang tersedia
    Menulis kalimat-kalimat tersebut di papan tulis untuk memeriksa jawaban
    Melengkapi tabel tingkat perbandingan yang memuat kata sifat dan kata keterangan
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
    Berdiskusi dengan seluruh kelas tentang jawaban yang sesuai
    Menulis kembali kalimat dengan menulis bentuk superlatifnya
    Mengungkapkan pendapat berdasarkan gambar yang tersedia
    Melengkapi kalimat rumpang
    Menulis informasi tentang monumen/gedung yang ada di sekitar
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
    Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa
    Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan

C. Kegiatan Penutup
    Dalam kegiatan penutup, guru:
    bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan  pelajaran;
    melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;
    memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
    merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
    menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

5.    Sumber belajar
a.    Buku teks yang relevan..
b.    CD / kaset.
c.    Gambar-gambar yang relevan

6.    Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetensi    Teknik Penilaian    Bentuk Instrumen    Instrumen/ Soal
Menulis teks pendek dan sederhana dalam bentuk recount /      narrative  dengan langkah retorika yang benar    Tes tertulis




Proyek    Uraian





Penugasan    Write a short recount/narrative text based on:
a.    Your experience happend to you
b.    The story You have ever read
c.    Series of pictures given.

Find 5 short texts of recount or narratives and expose them.

a.    Instrumen:
Make an essay based on these outlines:
The Haunted Building
•    Why this building becomes a haunted building
•    The most sacred part in the building
•    What will happen if we enter the building
b.    Pedoman Penilaian
Nilai maksimal masing-masing elemen= 25
Nilai maksimal = 100
Nilai perolehan = 



 

c.    Rubrik Penilaian
Element     Score
Grammar    25
Spelling     25
Diction     25
Paragraph Development    25



Standard of each element:
Excellent     21-25
Very good    16-20
Good    11-15
Average     6-10
Poor     ≤5




 Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang  iklan pizza dalam bahasa inggris

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Akreditasi Language Trainning Center 

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.


buka contoh marketing : https://rppguru.files.wordpress.com/2011/03/sample-rrp-b-inggris-smp

No comments:

Post a Comment